Rabu, 15 Maret 2017

KELEBIHAN KAMPUS BOGOREDUCARE


kelebihan bogor educare menurut saya adaah sebagai berikut :

1. Kuliah Gratis terkadang kita berpikiran di zaman sekarang ini banyak kampus-kampus yang mahal, tapi tidak untuk kampus BEC ini. Disini kita bisa mendapatkan pendidikan secara gratis di BEC kurang lebih 1,5 tahun.

2. Akhlak Mulia Dikampus ini akhlak kita sebagai mahasiswa dijungjung tinggi dan diperhatikan. Contohnya cara tata krama, kedisiplinan, kebersihan dan lain sebagainya.

 3. Makan Gratis nah, di kampus BogorEducare juga diadakan nya makan gratis setiap harinya. Maka kita tidak perlu cari makanan keluar, karena sudah disediakan oleh BEC sendiri.

4. Banyak nya Divisi-Divisi Seperti kita tau Di Kampus yang lain hampir tidak semua kampus ada yang seperti ini. Contohnya saja divisi agam,perpustakaan,koperasi,cibec dan sebagainya.

 5. Adanya sistem DropOut Sistem ini sengaja diterapkamn, karena agar setiap mahasiswa termotivasi didalam belajar dan tidak main-main. Sistem ini diadakan pada setiap 4 bulan sekali.

 6. Dosen-Dosen dosen-dosen di kampus ini sangat baik dan ramah-ramah sekali terhadap mahasiswa nya sendiri dan dosen-dosennya kompeten di bidang masing-masing

7. Gedung dan Tempat belajar Gedung yang terlihat bersih dari segala arah, serta pepohonan yang hijau membuat suasana pun menjadi sejuk. Tempat belaja pun nyaman dan bersih juga

 8. Tali Silatrahmi Silaturahmi disini itu lebih dijaga dan memnjadi perbedaan dari kampus-kampus lainnya.Sehingga silaturahmi mahasiwa dengan dosen sangat kuat.

 9. Fasilitas yang Modern fasilitas di BEC sangat lengkap seperti Lab. Komputer, Lab Bahasa Inggris dan sebagainya.